Bangga! 3 Film Pendek Indonesia Diputar di Europe on Screen
Indonesi patut berbangga, pasalnya, tiga film pendek karya sineas Indonesia yang memenangkan Short Film Pitching Project (SFPP) tahun lalu, diputar perdana di gelaran festival film Europe on Screen 2024.