#Erupsi-gunung-semeru
Berita 22 September 2025
Gunung Semeru Erupsi Empat Kali dalam Sehari, Warga Diimbau Waspada
Gunung Semeru yang berada di perbatasan Kabupaten Lumajang dan Malang, Jawa Timur, mengalami erupsi sebanyak empat kali sejak pagi ini. Erupsi tertinggi terjadi pada pukul 05.28 WIB, dengan tinggi kolom letusan mencapai sekitar 700 meter.
Berita 7 Agustus 2024
Gunung Semeru Kembali Erupsi dengan Amplitudo Maksimum 22 mm
Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Kabupaten Malang dan Lumajang kembali mengalami erupsi pada Rabu (7/8/2024) dini hari. Erupsi yang terjadi terekam di seismograf dengan amplitudo maksimum mencapai 22 milimeter (mm) dan berlangsung selama 102
Berita 23 Maret 2024
Gunung Semeru Sempat Erupsi Setinggi 1 Km saat Gempa Tuban
Gunung Semeru, salah satu gunung berapi aktif di Indonesia, kembali mengalami erupsi pada Jumat (22/3/2024) kemarin. Erupsi terjadi pada pukul 20.59 WIB atau beberapa jam setelah terjadinya gempa di Kabupaten Tuban dengan Magnitudo 6,5.






