Event Organizer Konser di Jepara Nunggak Pajak Ratusan Juta
Event Organizer (EO) atau penyelenggara konser musik di Kabupaten Jepara, Jawa Tengah, sering menggelar pagelaran musik. Sayangnya, sebagian dari mereka bandel dan nunggak pajak hingga ratusan juta.