#Edy-sujatmiko
Berita 20 Maret 2025
Edy Sujatmiko Dicopot dari Sekda Jepara, Ini Respon DPRD
Bupati Jepara Witiarso Utomo atau Wiwit mencopot Edy Sujatmiko dari jabatan Sekretaris Daerah Jepara (Sekda Jepara). Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Jepara (DPRD Jepara) menilai pencopotan itu merupakan hal biasa.
Berita 20 Maret 2025
Dicopot Wiwit dari Sekda Jepara, Ini Perjalanan Karir Edy Sujatmiko
Genap satu bulan menjadi bupati Jepara, Witiarso Utomo langsung mencopot Edy Sujatmiko dari jabatan Sekretaris Daerah Jepara (Sekda Jepara). Ini sesuai dengan pernyataannya beberapa waktu lalu, yang akan segera merombak jajaran birokrasi.
Berita 5 Oktober 2024
Sekda Jepara Tegaskan ASN Harus Berani Netral
Sekretaris Daerah Kabupaten Jepara (Sekda Jepara), Jawa Tengah, Edy Sujatmiko kembali menegaskan ihwal netralitas Aparatur Sipil Negara (ASN) di momen Pilkada 2024. Mereka yang digaji dari pajak rakyat semestinya menjaga marwah abdi negara.
Berita 9 September 2024
Pilkada Jepara 2024
Sekda Jepara: ASN Berhak Hadiri Kampanye Pilkada
Netralitas ASN (Aparatur Sipil Negara) Pemkab Jepara akan diuji dalam Pilkada Jepara 2024. Di sisi lain, Sekda Jepara (Sekretaris Daerah kabupaten Jepara), Edy Sujatmiko tetap memberi kelonggaran kepada ASN di masa Pilkada ini.
Berita 5 Agustus 2024
Kinerja Sekda Jepara Dievaluasi, Tapi Hasilnya Belum Jelas
Kinerja Sekda Jepara (Sekretaris daerah Kabupaten Jepara), Jawa Tengah, Edy Sujatmiko memasuki masa evaluasi. Namun sampai sekarang, hasil evaluasi yang telah dilakukan oleh Panitia Seleksi (Pansel) belum ada kejelasan.
Berita 2 Maret 2024
Kabar Baik! Pegawai Harlep Jepara Bisa Diangkat Jadi PPPK
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Jepara, Jawa Tengah, masih memiliki pekerjaan rumah (PR) terkait pegawai Harlep (Harian Lepas). Mulai tahun ini muncul sinyal pegawai harlep Jepara bisa diangkat jadi PPPK (Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja).






