#Driver-ojol
Berita 3 Oktober 2025
Bupati Kudus Dialog dengan Ojol, Sampaikan Pesan Ini
Bupati Kudus Samani Intakoris mengajak komunitas ojek online (ojol) untuk ikut menjaga kondusivitas daerah. Hal itu disampaikan saat ia mengajak sarapan bersama komunitas ojol G1 di Kawasan Kuliner Lentog Tanjung, Desa Tanjungkarang, Jati, Kudus.
Berita 30 Agustus 2025
Untuk Almarhum Affan Kurniawan, Polresta Pati Pasang Karangan Bunga
Seorang driver ojek online, Affan Kurniawan meninggal dunia usai terlindas kendaraan taktis (Rantis) Brimob Polda Metro Jaya, di Demo Jakarta. Polresta Pati memasang karangan bunga sebagai bentuk belasungkawa.
Berita 30 Agustus 2025
Identitas 3 Korban Kebakaran DPRD Kota Makassar, Ada Staf Fraksi PDIP
Kebakaran hebat yang melanda Gedung DPRD Kota Makassar pada Jumat (29/8/2025) malam menelan tiga korban jiwa. Ketiganya bukanlah pejabat tinggi, melainkan staf yang menjalankan tugas sehari-hari di lingkungan pemerintahan.
Berita 30 Agustus 2025
Komnas HAM Kawal Kasus Pengemudi Ojol Dilindas Rantis Brimob
Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) RI memastikan akan terus memantau kasus tewasnya pengemudi ojek online (ojol) Affan Kurniawan yang terlindas kendaraan taktis (rantis) Brimob saat unjuk rasa di Jakarta Pusat, Kamis (28/8/2025).
Berita 29 Agustus 2025
Rantis Brimob Lindas Ojol, PBNU: Segera Ambil Kebijakan Tepat
Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) Yahya Cholil Staquf mendesak pemerintah untuk segera mengambil kebijakan yang tepat demi meredam ketegangan pasca insiden meninggalnya pengemudi ojol usai dilindas Rantis Brimob.
Berita 29 Agustus 2025
Prabowo Terkejut dan Kecewa Insiden Rantis Brimob Lindas Ojol
Presiden Prabowo Subianto mengaku terkejut dan kecewa dengan tindakan aparat yang dinilai berlebihan saat membubarkan unjuk rasa pada Kamis (28/8/2025) malam.Tindakan tersebut berujung pada tewasnya seorang pengemudi ojek online (ojol)
Berita 29 Agustus 2025
Kronologi Rantis Brimob Lindas Pengemudi Ojol hingga Meninggal Dunia
Kericuhan demo di depan DPR pada Kamis (28/8/2025) memakan korban jiwa. Seorang pengemudi ojek online (ojol) bernama Afan Kurniawan meninggal dunia setelah terlindas mobil rantis Brimob di kawasan Pejompongan, Jakarta Pusat.
Berita 7 Agustus 2025
Driver Ojol di Sleman Jadi Pelaku Kejahatan Jalanan, Lakukan Ini
Polresta Sleman berhasil menangkap dua pemuda yang terlibat aksi kejahatan jalanan di Kabupaten Sleman. Kedua pelaku tersebut diketahui sengaja menggunakan ikat pinggang berujung besi untuk menyabet korban hingga mengalami luka.
Berita 20 Juli 2025
Warga Jakarta, Siap-Siap Ada Demo Ojol Lagi di Istana Merdeka Besok
Warga Jakarta dan sekitarnya bersiap untuk menghadapi kemacetan dan susahnya mendapatkan driver ojek oniline. Pasalnya akan ada sekitar 50 ribu pengemudi ojek online dan kurir daring akan melakukan demo ojol lagi di depan Istana Merdeka, Jakarta Seni
Berita 17 Februari 2025
Driver Ojol Minta THR saat Lebaran, Bakal Demo Besar-Besaran Hari Ini
Para driver ojek online atau driver ojol minta THR atau tunjangan hari raya saat Lebaran 2025 mendatang. Mereka pun berencana demo besar-besaran, Senin (17/2/2025) hari ini, di kantor Kementerian Ketenagakerjaan
Berita 26 Juni 2024
Wanita Ini Buang Bayi Hasil Hubungan Gelap dengan Driver Ojol
Seorang wanita berinisial J (40), warga Desa Gedungan, Kecamatan Batuan, Kabupaten Sumenep, Madura tega membuang bayinya sendiri. Diduga, bayi tersebut merupakan hasil dari hubungan gelap J dengan driver ojek online (Ojol).






