Selasa, 18 November 2025
Pemkot Pekalongan memastikan gedung DPRD Kota Pekalongan dan Kantor Setda Kota Pekalongan segera diperbaiki usai rusak akibat kerusuhan dalam aksi demonstrasi beberapa waktu lalu.