Rabu, 19 November 2025
Realisasi investasi di Kabupaten Rembang, Jawa Tengah, pada tahun 2025 ini cukup menggembirakan.
Upaya memberikan kemudahan dalam urusan perizinan bagi UMKM di Rembang, Jawa Tengah, terus dilakukan.
Mal Pelayanan Publik (MPP) Kabupaten Rembang, Jawa Tengah, memperoleh penilaian Baik dari Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KemenpanRB) pada tahun 2024.