Selasa, 18 November 2025
Himpunan Pedagang Pasar Kliwon (HPPK) Kudus menggalang donasi untuk Palestina. Dari hasil penggalangan donasi ini, HPPK berhasil mengumpulkan dana sebesar Rp23.400.000.
PMI Kudus, Jawa Tengah membuka donasi untuk korban konflik di Gaza, Palestina. Donasi itu dapat disalurkan melalui rekening bank atas nama PMI Kudus.
NU Care – Lazisnu Kudus berhasil menghimpun dana Rp738 juta atau Rp738.375.200 untuk bantuan kemanusiaan bagi masyarakat di Palestina. Selain nominal rupiah, juga terkumpul 31 Riyal dan 1 Ringgit yang berhasil dihimpun.
SMP NU Al-Ma’ruf Kudus menggalang donasi Palestina. Donasi kemanusiaan terhadap Palestina ini digalang dari ratusan siswa dan guru SMP NU Al-Ma’ruf Kudus.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) memastikan Pemerintah Indonesia masih akan membuka pengumpulan bantuan untuk rakyat Palestina.
Sejumlah siswa Taman Pendidikan Raudhatul Athfal Islam Terpadu (RA IT) Al-Firdaus Gubug, Grobogan, Jawa Tengah, menggalang donasi untuk anak-anak di Palestina, Jumat (03/11/23).
Berbagai cara dilakukan warga Grobogan, Jawa Tengah untuk menunjukkan kepedulian kepada umat Islam korban perang di Palestina