#Dinas-plkplh-kudus
`
Berita 16 Juni 2025
Limbah Lindi TPA Tanjungrejo Kudus Diduga Kembali Cemari Air Sungai
Beredar sebuah video yang memperlihatkan sungai di Desa Hadipolo, Kecamatan, Jekulo Kabupaten Kudus, Jawa Tengah berwarna hitam pekat. Air sungai itu diduga tercemar limbah lindi dari Tempat Pembuangan Akhir Tanjungrejo (TPA Tanjungrejo), Kudus.






