#Dana-transfer-daerah
`
Berita 14 Oktober 2025
Imbas Pemangkasan TKD, Pemkab Jepara Rasionalisasi RAPBD 2026
Pemkab Jepara telah mengirimkan Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (RAPBD) tahun 2026 kepada Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) beberapa waktu lalu. Namun tiba-tiba, pemerintah pusat memangkas dana transfer ke daerah (TKD).






