Rabu, 19 November 2025
Situs Transfermarkt baru-baru ini merilis daftar 10 pemain termahal di dunia. Dari daftar ini, tiga bintang sepak bola milik Real Madrid mendominasi di posisi teratas dalam daftar.