Jualan Bubuk Petasan, Remaja Batealit Jepara Ditangkap Polisi
Satreskrim Polres Jepara meringkus dua orang yang kedapatan menyimpan bahan petasan. Bukan hanya menyimpan, remaja asal Desa Mindahan, Kecamatan Batealit itu juga menjual bubuk petasan, bahan peledak tersebut.