Kamis, 20 November 2025
Badan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) Sumut berhasil menggagalkan peredaran sabu dari Deli Serdang, Sumatera Utara (Sumut) ke Palu, Sulawesi Tengah (Sulteng).