#Bloomberg
`
Berita 23 September 2025
Jadi Dewan Penasihat Global Bloomberg New Economy, Ini Tugas Jokowi
Presiden ke-7 RI Joko Widodo (Jokowi) ditunjuk menjadi anggota Dewan Penasihat Global Bloomberg New Economy. Ia diumumkan menjadi bagian dewan penasihan internasional untuk menghadapi tantangan ekonomi global pada 9 April 2025, di New York.






