#Bkn
Berita 6 September 2025
Pansus Pemakzulan Sudewo Bakal Konsultasi ke Kemendagri dan BKN
Rombongan pansus hak angket pemakzulan Sudewo berencana menemui Menteri Dalam Negeri dan Badan Kepegawaian Negara (BKN) pada pekan depan. Mereka mengaku akan konsultasi terkait beberapa kebijakan Bupati Pati Sudewo.
Berita 5 Juli 2025
Sejumlah Formasi Seleksi PPPK di Jepara Masih Kosong
Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Kabupaten Jepara, Jawa Tengah (Jateng), telah resmi mengumumkan hasil seleksi kompetensi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) tahap I dan II. Namun masih ada sejumlah formasi PPPK yang masih kosong.
Jateng 7 November 2024
Pilwakot Semarang 2024
Dua ASN Kota Semarang Diduga Langgar Netralitas, Bawaslu Lapor BKN
Dua Aparatur Sipil Negara (ASN) di Kota Semarang diduga melanggar netralitas di Pilwakot Semarang 2024. Keduanya pun akan dilaporkan ke Badan Kepegawaian Negara (BKN) untuk proses lebih lanjut.
Berita 5 September 2024
Masa Pendaftaran CPNS 2024 Diperpanjang hingga 10 September
Badan Kepegawaian Negara (BKN) resmi memperpanjang masa pendaftaran seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) tahun 2024 melalui portal SSCASN. Sebelumnya, pendaftaran dijadwalkan berakhir pada 6 September 2024, namun kini diperpanjang hingga 10 Sept
Berita 27 Oktober 2023
Pemkab Kudus Sabet BKN Award Kategori Pemanfaatan CAT 2023
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kudus, Jawa Tengah, meraih penghargaan Badan Kepegawaian Negara (BKN) Award 2023. Pemkab dinilai telah berhasil melaksanakan penyelenggaraan manajemen Aparatur Sipil Negara (ASN) dengan baik.






