Rabu, 19 November 2025
Kabupaten Magelang yang selama ini dikenal sejuk dan damai, tiba-tiba digegerkan oleh bentrok massa, Minggu (15/10/2023). Kejadian ini menjadi viral setelah sejumlah video diunggah di media sosial.
Bentrok Massa di Muntilan yang terjadi pada Minggu (15/10/2023) petang, masih terus diselidiki. Kejadian bentrok dua kelompok di Muntilan ini, bahkan menjadi viral setelah videonya diunggah di medsos.