Kamis, 20 November 2025
Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah (Kemendikdasmen) berkomitmen meningkatkan kualifikasi tenaga pendidik dengan menyiapkan beasiswa pendidikan bagi 150 ribu guru.