#Babak-16-besar-liga-champions
Sport 12 Maret 2025
Begini Rencana Ancelotti Untuk Singkirkan Atletico di Liga Champions
Madrid akan kembali memanas, seiring dengan akan digelarnya duel panas antara Atletico vs Madrid di leg 2 babak 16 Besar Liga Champions. Pertandingan ini akan digelar Kamis (13/3/2025) dinihari WIB. Ancelotti siapkan strategi
Sport 12 Maret 2025
Putrinya Dirawat di RS, Raphinha Tetap Meledak Bersama Barcelona
Barcelona kembali membuktikan sebagai raksasa Eropa setelah dengan perkasa menumbangkan Benfica 3-1 di leg kedua babak 16 besar Liga Champions. Kemenangan ini memastikan langkah Blaugrana ke perempat final dengan agregat 4-1.
Sport 10 Maret 2025
Tiga Bintang Madrid Cedera, Derby Madrid Semakin Sulit Diduga Hasinya
Real Madrid mendapat pukulan telak menjelang duel krusial melawan Atletico Madrid di leg 2 Babak 16 Besar Liga Champions. Tiga bintang lini serang mereka, Vinicius Junior, Jude Bellingham, dan Rodrygo, dilaporkan mengalami cedera ringan.
Sport 5 Maret 2025
Selebrasi Brahim Diaz, Membungkam Mulut Simeone!
Duel panas antara Real Madrid vs Atletico Madrid di leg pertama babak 16 besar Liga Champions berakhir dengan kemenangan dramatis Los Blancos. Aksi sensasional Brahim Diaz yang berani ‘menantang’ Diego Simeone di tengah lapangan, jadi perhatian.
Sport 4 Maret 2025
Jelang PSG vs Liverpool, Dembele Kirim Kirim Peringatan Bagi The Reds
Penyerang PSG Paris, Ousmane Dembele mengirim peringatan bagi Liverpool jelang pertandingan leg 1 Babak 16 Besar Liga Champions 2024/2025. Dembele mengungkapkannya usai tampil gemilang dan mencetak gol ke-18 di Ligue 1 musim ini.
Sport 22 Februari 2025
Kebugaran Akan Jadi Masalah Besar Barcelona di Liga Champions
Barcelona menghadapi masalah soal kebugaran menjelang duel hidup-mati di babak 16 besar Liga Champions melawan Benfica. Sesuai jadwal bentrokan Benfica vs Barcelona di leg pertama Babak 16 Besar Liga Champions akan berlangsung, Kamis (6/3/2025).
Sport 20 Februari 2025
Hasil Playoff Liga Champions, 8 Tim Lengkapi Daftar Tim ke 16 Besar
Sisa pertandingan playoff Liga Champions 2024/2025 akhirya selesai dihelat pada Kamis (20/2/2025). Hasil playoff Liga Champions telah memunculkan 8 tim yang akan melengkapi daftar tim ke 16 Besar Liga Champions.






