Kreatif, UMKU Edukasi Menopause Menggunakan Audio Visual
Tim Dosen Universitas Muhammadiyah Kudus (UMKU) melaksanakan program pengabdian masyarakat terkait menopause. Menariknya edukasi ini dilakukan dengan cara kreatif yakni menggunakan media audio visual.