Kamis, 20 November 2025
Atlet para catur Indonesia tampil spektakuler di ajang Asian Para Games 2022 Hangzhou. Betapa tidak, sebanyak tujuh medali emas, dua perak dan empat perunggu berhasil diraih