Rabu, 19 November 2025
Seluruh warga miskin Jateng ditarget mendapat asuransi kesehatan gratis pada 2025. Target itu berkaitan dengan Program Pelayanan Kesehatan Paripurna di Jateng.