Barcelona Bisa Tinggalkan Nike, Untuk Pindah ke Puma
Klub sepak bola Barcelona Spayol bisa saja akan meninggalkan Nike sebagai sponsor mereka. Raksasa Spanyol saat ini memang tengah dihadapkan pada pilihan penting tentang mitra manufaktur jersey tim mereka.