#Anak-sembilan-tahun-di-semarang-dicari-tim-sar
`
Jateng 12 Januari 2024
Hanyut di Saluran, Anak Sembilan Tahun di Semarang Dicari Tim SAR
Seorang anak dilaporkan hanyut di saluran air di Kelurahan Wonotingal, Kecamatan Candisari, Kota Semarang pada hari kamis (11/01/24), sekitar pukul 15.30 WIB. Korban diduga tak dapat berenang saat bermain air di saluran air tersebut.






