#Anak-hebat
`
Berita 14 April 2025
Kunjungi SMP 1 Dawe, Bupati Kudus Beberkan 7 Kebiasaan Anak Hebat
Bupati Kudus Samani Intakoris melakukan kunjungan edukatif ke SMP 1 Dawe, Senin (14/4/2025). Dalam kesempatan itu, ia memotivasi dan menyosialisasikan pentingnya tujuh kebiasaan anak indonesia hebat di kalangan siswa.






