Kamis, 20 November 2025
Akun penggemar atau fanbase internasional boy group RIIZE telah resmi mengumumkan penutupannya. Ini merupakan reaksi atas pengumuman keluarnya Seunghan secara permanen.